15.05.2025
Waktu membaca: 1 menit

Tiket Indonesia vs China Kualifikasi Piala Dunia Dijual, Berikut Cara Mendapatkannya

Tiket Indonesia vs China Kualifikasi Piala Dunia Dijual, Berikut Cara Mendapatkannya

PSSI secara resmi mengumumkan jadwal penjualan tiket pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Timnas Indonesia dan Tiongkok yang akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta pada 5 Juni 2025.

Penjualan tiket akan dimulai secara online pada 15 Mei pukul 10.00 WIB melalui aplikasi Livin’ by Mandiri. Calon pembeli harus memiliki akun Garuda ID sebelum melakukan pembelian.


Cara Daftar Garuda ID

Untuk membuat akun Garuda ID, kunjungi:

Laga ini sangat penting bagi Skuad Garuda untuk menjaga asa lolos ke babak selanjutnya dalam kualifikasi AFC Piala Dunia FIFA 2026.